Untuk mengisi waktu luang sekaligus mengasah kemampuan, tiga mahasiswa ADIKSI masuk final pada perlombaan di kancah Nasional dan salah satu di ivent berbeda mendapatkan Kejuaraan.
Berikut daftar namanya:
1. Iqbal Hidayat, Juara II Lomba Speech Competition, yang diselenggarakan oleh ULC UIN Walisongo Semarang. Juara I Merchandise ECO 7 yang diselenggarakan oleh Universitas Muhamadiyah Purwokerto.
2. Alfi Hulwatun Nasichah, Final Lomba Story telling, pada ivent OASE PTKI SE-INDONESIA
3. Akhmad Fikri Fathoni, Final Lomba Qiroatul Kutub, pada ivent OASE PTKI SE-INDONESIA.
4. Ermi Nur Khasanah, Final Lomba Debat Konstitusi, pada ivent OASE PTKI SE-INDONESIA.
5. Novi Tiara Suci, Final Lomba Debat Ilmu Falak Astronomi, pada ivent OASE PTKI SE-INDONESIA.
Semoga prestasi yang diraih dapat menumbuhkan semangat dan motivasi untuk kita semua.
Salam Prestasi..!
Editor: Departemen Infokom
0 Komentar